Tuesday, November 24, 2020 | 977 Views

PEREMPUAN MUDA PETANI Desa Cibulan di Kecamatan Cidahu, Kabupaten Kuningan, Provinsi Jawa Barat (Jabar) tetap fokus sebagai sentra kedelai Indonesia di Kabupaten Kuningan. Kendati ada virus korona para petani perempuan itu terus semangat bergotong royong untuk maju. Dewasa dan kanak maupun tua muda di Bumi Kedelai Cibulan (BKC) bertekat tinggalkan kemiskinan dan ready go international […]

Monday, September 7, 2020 | 952 Views

KOMODITI PANGAN, kedelai sebagai sumber protein nabati di tanah air sudah tidak dapat dilepaskan dari kebutuhan masyarakat sehari-hari. Di tanah air, kedelai (Glycine max) sebagian besar atau mencapai 70 persen diolah menjadi tempe dan tahu. Sisanya sebagian diolah menjadi produk pangan yang lain, seperti kedelai goreng, kecap, susu kedelai, soygurt maupun taocho.      Pertumbuhan […]

Friday, August 21, 2020 | 1031 Views

  SEUSAI MELAKUKAN PANEN padi (Oriza sativa) para petani dari beberapa kelompok tani langsung menanam kedelai (Glicyne max) di Kecamatan Ciranjang, Kabupaten Cianjur, Provinsi Jawa Barat (Jabar). Selagi lahan masih basah-lembab atau mengandung air, tanah langsung ditugal dan benih kedelai ditanam.        Menurut petugas Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL) Kecamatan Ciranjang Rina Suartini, SP […]

Monday, August 3, 2020 | 964 Views

PADA AKHIR JULI 2020 yang lalu telah dilaksanakan Gerakan Tanam Kegiatan Kacang Tanah Bantuan Pemerintah Tahun 2020 Kepada Kelompok Tani Pasir Angin, Desa Muara Cikadu, Kecamatan Sindang Barang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Pemerintah berharap bantuan benih kacang tanah (Arachis hypogaea) itu memunculkan manfaat maksimal bagi para petani. Demikian pula para petani bisa mendapatkan hasil untuk […]

Monday, August 3, 2020 | 869 Views

     ITULAH YANG KAMI alami sebagai petani. Dan kami dengar hampir semua petani di Indonesia mengalami hal yang sama, padahal Indonesia sudah 75 tahun merdeka. Kenapa masih sulit? Untuk kacang tanah yang kami tanam sulit dipasarkan. Alat pasca panen sulit didapat. Nilai tambah atau value added yang sering digelorakan sulit diperoleh. Tetapi, suatu hari pasti […]

Saturday, August 1, 2020 | 1075 Views

TERNYATA KACANG HIJAU petani Indonesia sangat digemari di berbagai negara karena selain dipandang eksotis juga berprotein tinggi. Hingga 2020 ini konsumen berbagai negara belum pernah menolak komoditas kacang hijau (Vigna radiata) dari Indonesia. Bahkan produk petani Indonesia itu selalu ditunggu di pasar internasional.        Demikian benang merah dialog dengan petani Desa Sukajadi, Kecamatan […]

Thursday, November 21, 2019 | 1366 Views

UNTUK MEMPERTAHANKAN produksi jagung (Zea mays) dan kedelai (Glycine max) ke depan ini akan dilakukan tumpang sisip atau relay cropping, di mana hal itu akan saling menguntungkan kedua jenis tanaman. Selain itu pasti untungkan para petani. Pencapaian target tanam kedelai seluas 0,6 juta hektare (ha) atau sekitar 650.000 ha pada Oktober sampai dengan Desember. Itu […]

plaza kemitraan

  JUDUL TERSEBUT DI atas sangat menarik disimak. Bahwa para petani punya utang atau hutang sudah jamak diketahui. Tetapi, misalnya mengapa Dewan Perwakilan Rakyat Republik

Pengantar Redaksi: KONON SAAT INI di Indonesia tidak ada daerah atau desa yang menerapkan pertanian hamparan luas dengan pola pengolahan tanah hingga pemasaran. Satu-satunya yang