Saturday, September 14, 2019 | 1031 Views

                               BEBERAPA PERGURUAN TINGGI beserta lembaga penelitian, seperti Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) dan Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi atau BPPT mulai mengembangkan tehnologi Embrio Transfer (TE) pada era 1990-an. Kemudian berlanjut pada 1994 berdirilah unit pelaksana teknis atau UPT kita […]

Monday, September 9, 2019 | 845 Views

  BARU DUA KALI ini terjadi dalam industri perunggasan Indonesia (ayam ras) terjadi pembagian ayam gratis yg masif oleh sebagian peternak. Ini sebagai bentuk kejengkelan mereka karena harga ayam hidup (live bird) jatuh sampai jauh di bawah harga pokok pembelian (HPP) yang ditetapkan oleh pemerintah,  yaitu 7.000 rupiah per kilogram (kg) hingga  8.000 rupiah per […]

Thursday, August 29, 2019 | 1004 Views

TENTU SAJA SUDAH sama-sama kita maklumi bersama bahwa konsumsi daging sapi masyarakat Indonesia itu termasuk SANGAT RENDAH di kawasan negara-negara ASEAN atau Association of South East Asia Nations (Perkumpulan Negara-negara Asia Tenggara), apalagi ditingkat global. Konsumsinya yang hanya rata-rata per orang per tahun hanya 2 kilogram hingga 3 kilogram jauh dibandingkan dengan Malaysia yang mencapai […]

Thursday, August 29, 2019 | 935 Views

SEKEDAR renungan terhadap Rindu Kejayaan Peternakan Indonesia yang pernah dicapai, demikianlah yang kita dambakan, yaitu kejayaan dan kemajuan. Kejayaan bagi siapa dan dalam hal apa? Tiada lain kejayaan bagi masyarakat atau bangsa Indonesia dalam kemajuan bidang peternakan dan kesehatan hewan yang dimilikinya. Kini ada program SAPI BETINA WAJIB BUNTING atau SIWAB untuk menghasilkan “pedet” anak […]

Sunday, August 18, 2019 | 866 Views

SEKTOR PERTANIAN TERUTAMA tanaman pangan maupun posisi petani Indonesia hingga 74 tahun Indonesia merdeka masih merisaukan. Betapa tidak? Dari Survei Pendapatan Rumah Tangga Usaha Pertanian yg merupakan kelanjutan Sensus Pertanian 2013 diketahui  kini ada 16,55 juta Rumah Tangga Pertanian ( RTP) di Indonesia. RTP ini didominasi oleh tanaman pangan yg jumlahnya 8,61 juta RTP atau […]

Friday, May 31, 2019 | 901 Views

SELAMA BEBERAPA HARI terakhir ini berturut-turut satu media arus utama menyajikan berita tentang ancaman satu juta spesies yang akan punah. Kehancuran spesies tersebut termasuk di Indonesia disebabkan oleh ulah manusia. Apalagi kondisi Indonesia sebagai negara kepulauan, mempermudah Indonesia rapuh dari pencurian dan pengambilan plasma nutfah secara ilegal.              Ada laporan […]

Friday, May 31, 2019 | 3375 Views

                                                            PARA PETANI DI berbagai daerah secara tradisional sering atau masih menggunakan benih padi setempat (lokal) yang notabene sangat mudah diserang penyakit dan hama. Selain dari […]

plaza kemitraan

  JUDUL TERSEBUT DI atas sangat menarik disimak. Bahwa para petani punya utang atau hutang sudah jamak diketahui. Tetapi, misalnya mengapa Dewan Perwakilan Rakyat Republik

Pengantar Redaksi: KONON SAAT INI di Indonesia tidak ada daerah atau desa yang menerapkan pertanian hamparan luas dengan pola pengolahan tanah hingga pemasaran. Satu-satunya yang